BUPATI MELAUNCHING 5 PROGRAM INOVASI DAERAH CAMAT & JAJARAN DIAPRESIASI

- Jurnalis

Kamis, 7 Juli 2022 - 21:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MALINAU, Wiranews.com – Berbagai program inovasi yang telah dilakukan oleh pemerintah Desa dan RT menjadi hal yang patut diapresiasi karena menjadi merupakan upaya nyata dalam mengimplementasikan program RT bersih sehingga meningkatkan pembangunan di Desa. Saya pribadi melihat saat ini pelaksanaan program RT bersih di Kabupaten malinau sudah berjalan baik, dimana Ketua-ketua RT sebagai leader pelaksana, secara bertahap telah berupaya melakukan pembenahan berbagai pembangunan di wilayah RT nya masing-masing dan menyentuh langsung pada masyarakat desa. Apresiasi kepada Pemerintah Desa Malinau Kota yang telah mengagendakan launching kegiatan program RT BERSIH, ini demikian juga kepada Camat Malinau Kota yang telah bekerjasama dengan baik memberi dukungan dan dorongan. Kamis (07/7)

Baca Juga :  Wempi sambut Kedatangan Dirjen Bimas Kristen Prof. Dr. Thomas Pentury, M.Si

Berita Terkait

Malinau Meriah Rayakan HUT Ke-25, Ditutup Resmi oleh Pjs Bupati Pollymaart Sijabat
Pjs. Bupati Malinau Hadiri Sidang Paripurna Istimewa dan Pelantikan Pimpinan DPRD Kabupaten Malinau
Pjs Bupati Malinau: Penanganan Sampah Adalah Tanggung Jawab Bersama
Pemkab Malinau Gelar Job Fair 2024: Fasilitasi Pencari Kerja dan Tingkatkan SDM
Pjs Bupati Malinau Serahkan Bantuan Kursi Roda dan Apresiasi Prestasi Pelajar di HUT Malinau ke-25
Meriah Hari Kedua HUT Kabupaten Malinau ke-25 di Padan Liu Burung
Lomba Fashion Show Batik Malinau Semarakkan HUT Ke-25 Kabupaten Malinau
Perayaan HUT Kabupaten Malinau ke-25 Resmi Dibuka, Rayakan Keberagaman dan Persatuan

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 08:19 WITA

Malinau Meriah Rayakan HUT Ke-25, Ditutup Resmi oleh Pjs Bupati Pollymaart Sijabat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 18:15 WITA

Pjs. Bupati Malinau Hadiri Sidang Paripurna Istimewa dan Pelantikan Pimpinan DPRD Kabupaten Malinau

Jumat, 25 Oktober 2024 - 20:11 WITA

Pjs Bupati Malinau: Penanganan Sampah Adalah Tanggung Jawab Bersama

Jumat, 25 Oktober 2024 - 15:06 WITA

Pemkab Malinau Gelar Job Fair 2024: Fasilitasi Pencari Kerja dan Tingkatkan SDM

Jumat, 25 Oktober 2024 - 10:02 WITA

Pjs Bupati Malinau Serahkan Bantuan Kursi Roda dan Apresiasi Prestasi Pelajar di HUT Malinau ke-25

Berita Terbaru