Bupati hadiri Kampanye Vaksin sekaligus launching klinik IVA Test, yang diselenggarakan TP-PKK Malinau

- Jurnalis

Selasa, 14 September 2021 - 23:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WIRAnews.com, Malinau-Kegiatan kampanye Vaksinasi Covid-19 bagi ibu hamil dan launching Klinik IVA Test yang dilaksanakan oleh TP. PKK Kabupaten Malinau, dihadiri langsung Bupati Malinau Wempi W Mawa SE dan wakil Bupati Malinau Jakaria, SE, M,Si bertempat di Posyandu “Taka” Kantor PKK Kabupaten Malinau Selasa, (14/9) Bupati Wempi menyampaikan terimakasih atas apa yang sudah dilakukan TP. PKK hari ini semoga berjalan dengan baik yaitu mengikuti dua kegiatan yang satu untuk mendeteksi dini potensi sakit penyakit yang kedua protect untuk ibu hamil atau bayi dalam kandungan agar benar-benar terjaga dari Covid-19.

Baca Juga :  Gubernur Kaltara Resmikan 3 Fasilitas Pendidikan Dan Wisata Belanja Prosehat Pelangi Intimung

“Saya berharap kepada ketua TP. PKK dan jajarannya kegiatan ini bukan hanya dilakukan di ibukota kabupaten, karena masih banyak ibu-ibu yang berada di Kecamatan dan pedalaman, kalau bisa nanti melalui Dinkes juga bisa bekerjasama, sehingga kegiatan-kegiatan ini kita akan lakukan kepada masyarakat,” ucapnya “Karena salah satu program Visi Misi Kabupaten Malinau adalah “Petani sehat” petani itu masyarakat juga untuk sehat itu sendini mungkin rutin melaksanakan pemeriksaan karena hakikinya pelayanan itu sebaiknya kita yang lakukan sehingga masyarakat kita dapat terlayani dengan baik,” pungkasnya (*)

Berita Terkait

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3
Malinau Raih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024, Bukti Komitmen Perlindungan Kesehatan Masyarakat
Penyerahan Bantuan di RT XI Desa Tanjung Lapang: Program RT Bersih Bawa Manfaat Besar bagi Warga
Wempi dan Jakaria Terima Surat Keputusan dari Partai Demokrat untuk Pilkada Malinau 2024
Keterlambatan Penyerahan Hadiah Dana Pembinaan Christmas Cup XXIV 2023, Panitia Sampaikan Permintaan Maaf
Sekda Malinau Dr. Ernes Silvanus Resmi Menutup Turnamen Sepak Bola Bupati Malinau Cup 2024
KPU Malinau: Bakal Paslon Pilkada 2024 Harus Sesuaikan Visi-Misi dengan RPJPD
Pemda Malinau Dukung Penuh Survei Penilaian Integritas KPK 2024

Berita Terkait

Kamis, 5 September 2024 - 23:51 WITA

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 15:33 WITA

Malinau Raih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024, Bukti Komitmen Perlindungan Kesehatan Masyarakat

Minggu, 28 Juli 2024 - 20:02 WITA

Penyerahan Bantuan di RT XI Desa Tanjung Lapang: Program RT Bersih Bawa Manfaat Besar bagi Warga

Minggu, 21 Juli 2024 - 15:32 WITA

Wempi dan Jakaria Terima Surat Keputusan dari Partai Demokrat untuk Pilkada Malinau 2024

Sabtu, 20 Juli 2024 - 00:46 WITA

Sekda Malinau Dr. Ernes Silvanus Resmi Menutup Turnamen Sepak Bola Bupati Malinau Cup 2024

Berita Terbaru