Bupati Wempi Sambut Kunker Danrem 092/Maharajalila di Kabupaten Malinau

- Jurnalis

Selasa, 14 November 2023 - 11:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MALINAU, WIRANEWS.COM – Bupati Malinau, Wempi W Mawa menyambut kedatangan Danrem 092/Maharajalila, Brigjen TNI Adek Chandra Kurniawan dalam rangka kunjungan kerja perdana setelah dilantik ke Kabupaten Malinau, pada Selasa (14/11/2023). Setibanya di Markas Kodim 0910/Malinau, Danrem beserta rombongannya di sambut oleh Bupati Malinau dan jajaran FKPD Kabupaten Malinau.

Baca Juga :  Wabup Jakaria Bagikan Hadiah Lomba Yang Digagas KNTI Malinau Dalam Rangka Peringatan HUT Ke-78 RI

Pada kesempatan tersebut, Bupati Wempi W Mawa beserta Istri mengucapkan selamat datang kepada Danrem 092/Maharajalila Brigjen TNI Adek Chandra beserta rombongan di Bumi Intimung Kabupaten Malinau. Ia menyampaikan, semoga rangkaian kunjungan yang akan dilaksanakan berjalan dengan lancar dan sukses, tak lupa Bupati Malinau Wempi W Mawa dan istri juga menyematkan Syal khas Kabupaten Malinau.

Baca Juga :  APBD Tahun 2022 Disahkan Rp1,383 T, Bupati : Prioritas Pencapaian Visi-misi Daerah

“Semoga kedatangan Bapak Danrem berserta rombongan di Malinau membawa keberkahan bagi kami, dan terutama sinergi dan kolaborasi bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Malinau bersama Korem 092/Maharajalila juga senantiasa terjalin dengan baik” ucap Bupati Wempi.(*)

Berita Terkait

Malinau Meriah Rayakan HUT Ke-25, Ditutup Resmi oleh Pjs Bupati Pollymaart Sijabat
Pjs. Bupati Malinau Hadiri Sidang Paripurna Istimewa dan Pelantikan Pimpinan DPRD Kabupaten Malinau
Pjs Bupati Malinau: Penanganan Sampah Adalah Tanggung Jawab Bersama
Pemkab Malinau Gelar Job Fair 2024: Fasilitasi Pencari Kerja dan Tingkatkan SDM
Pjs Bupati Malinau Serahkan Bantuan Kursi Roda dan Apresiasi Prestasi Pelajar di HUT Malinau ke-25
Meriah Hari Kedua HUT Kabupaten Malinau ke-25 di Padan Liu Burung
Lomba Fashion Show Batik Malinau Semarakkan HUT Ke-25 Kabupaten Malinau
Perayaan HUT Kabupaten Malinau ke-25 Resmi Dibuka, Rayakan Keberagaman dan Persatuan

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 08:19 WITA

Malinau Meriah Rayakan HUT Ke-25, Ditutup Resmi oleh Pjs Bupati Pollymaart Sijabat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 18:15 WITA

Pjs. Bupati Malinau Hadiri Sidang Paripurna Istimewa dan Pelantikan Pimpinan DPRD Kabupaten Malinau

Jumat, 25 Oktober 2024 - 20:11 WITA

Pjs Bupati Malinau: Penanganan Sampah Adalah Tanggung Jawab Bersama

Jumat, 25 Oktober 2024 - 15:06 WITA

Pemkab Malinau Gelar Job Fair 2024: Fasilitasi Pencari Kerja dan Tingkatkan SDM

Jumat, 25 Oktober 2024 - 10:02 WITA

Pjs Bupati Malinau Serahkan Bantuan Kursi Roda dan Apresiasi Prestasi Pelajar di HUT Malinau ke-25

Berita Terbaru