Bupati Malinau dampingi Dirjen Bimas RI lakukan visitasi di Malinau

- Jurnalis

Sabtu, 13 November 2021 - 14:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WiraNews.com, Malinau- Bupati Malinau Wempi W Mawa SE, menghadiri Acara Visitasi Studi Kelayakan Ijin Pendirian Sekolah Tinggi Teologi Sehati (STTS) Malinau oleh Direktur Derektorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Kristen Kementerian Agama Repuplik Indonesia Prof. Dr. Thomas Pentury, M.Si dan dilanjutkan dengan penandatanganan hasil Visitasi Antara Dirjen Bimas Kristen dengan Yayasan STTS berlangsung di Yayasan Pengembangan Sumber Daya Manusia Sehati Malinau Sabtu (13/11).

Baca Juga :  Kepala Dinas Ketenagakerjaan Malinau Resmi Membuka Pelatihan Meubelair TA 2024

Turut Hadir dalam kegiatan ini Ketua DPRD Malinau Ping Ding, Sekretaris Daerah Malinau Dr. Ernes Silvanus S.Pi, MM, Sekretaris Dewan Makson, S.Sos, MM, Asisten Perekonomian dan pembangunan Ir. Kristian Muned, MT, Asisten, Administrasi Umum Drs. Tan Irang, M.AP, Kepala Kemenag Malinau H. Sapriansyah S.Ag, M.Pd, Ketua Yayasan STTS Malinau Dr. Yansen TP, M.Si, Ketua STTS Malinau Pdt. Yulius Daud, M.Min, Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan undangan lainnya. (*)

Berita Terkait

Wakil Bupati Malinau Hadiri Malam Ramah Tamah dengan Komuniti Tidung Malaysia
Pemkab Malinau Gelar Perayaan Ibadah Natal Gabungan, Bupati Serukan Semangat Kebersamaan
Bupati Wempi W. Mawa Hadiri Uji Coba Drone Pertanian di Malinau Utara
Bupati Malinau Buka Bimtek Pengadaan Barang/Jasa dan Mitigasi Risiko 2025
Bupati Malinau dan Rombongan Silaturahmi dengan Warga Tionghoa dalam Perayaan Imlek 2025
Bupati Malinau Hadiri Perayaan Natal Pekerja GKII Se-Daerah Malinau
Pemkab Malinau Gelar Ibadah Natal Oikumene, Wakil Bupati Ajak Warga Refleksikan Kasih Natal
DPA 2025 Diserahkan, Pemkab Malinau Siap Jalankan Program Strategis

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 16:33 WITA

Wakil Bupati Malinau Hadiri Malam Ramah Tamah dengan Komuniti Tidung Malaysia

Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:41 WITA

Bupati Wempi W. Mawa Hadiri Uji Coba Drone Pertanian di Malinau Utara

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:06 WITA

Bupati Malinau Buka Bimtek Pengadaan Barang/Jasa dan Mitigasi Risiko 2025

Kamis, 30 Januari 2025 - 08:35 WITA

Bupati Malinau dan Rombongan Silaturahmi dengan Warga Tionghoa dalam Perayaan Imlek 2025

Jumat, 24 Januari 2025 - 22:00 WITA

Bupati Malinau Hadiri Perayaan Natal Pekerja GKII Se-Daerah Malinau

Berita Terbaru