Bupati Malinau tinjau vaksinasi Dosis pertama di beberapa desa

- Jurnalis

Senin, 30 Agustus 2021 - 22:25 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WIRAnews.com, Malinau“Bupati Malinau, Wempi W Mawa bersama Wakil Bupati Jakaria Ketua DPRD Malinau Ping Ding, Dandim 0910 Letkol Inf. Sofwan Nizar, meninjau pelaksanaan vaksinasi warga jenis AstraZeneca untuk dosis pertama. Malinau, Senin (30/8/2021).

Peninjauan vaksinasi dilakukan di sejumlah Desa di 3 Kecamatan yakni Kecamatan Mentarang, Malinau Barat, dan Malinau Utara. Bupati Wempi mengatakan, kegiatan vaksinasi di sejumlah Desa khususnya di wilayah pedalaman dan perbatasan akan ditingkatkan pihaknya. Ia menyebut hal itu diambil usai masih banyak warga di daerah pedalaman dan perbatasan, sebagian besar belum mendapat vaksin.

Baca Juga :  Sekda Ernes Buka Pelatihan Perkoperasian Dan Kewirausahaan Bagi Anggota UMK Malinau.

Vaksin ini diprioritaskan bagi warga yang belum mendapat vaksin dosis pertama. Sebelumnya, ini merupakan usulan pada saat kunjungan Panglima TNI, Kapolri dan Menkes RI di Tarakan beberapa waktu lalu, ungkap Bupati Malinau, Wempi W Mawa. Pelaksanaan vaksinasi di sejumlah Desa, melibatkan para tenaga medis dan relawan. Diketahui, tambahan 500 vial vaksin Covid-19 jenis AstraZeneca telah tiba di Kabupaten Malinau dan secara bertahap disalurkan kepada sekira 5.000 sasaran. Sejumlah 5.000 dosis vaksin jenis AstraZeneca itu diperuntukkan untuk warga Malinau yang akan menerima dosis pertama.

Baca Juga :  Bupati Wempi buka rangkaian kegiatan Paskah PWKI Malinau Tahun 2022

Selain di wilayah perkotaan, tambahan vaksin tersebut juga akan didistribusikan ke wilayah pedalaman dan perbatasan RI-Malaysia. Dari informasi yang dihimpun, total ada 120 dosis yang ditargetkan untuk warga yang menerima vaksin di lokasi hari ini. Kemudian akan berlanjut hingga hari Kamis (2/9) mendatang.

Berita Terkait

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3
Malinau Raih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024, Bukti Komitmen Perlindungan Kesehatan Masyarakat
Penyerahan Bantuan di RT XI Desa Tanjung Lapang: Program RT Bersih Bawa Manfaat Besar bagi Warga
Wempi dan Jakaria Terima Surat Keputusan dari Partai Demokrat untuk Pilkada Malinau 2024
Keterlambatan Penyerahan Hadiah Dana Pembinaan Christmas Cup XXIV 2023, Panitia Sampaikan Permintaan Maaf
Sekda Malinau Dr. Ernes Silvanus Resmi Menutup Turnamen Sepak Bola Bupati Malinau Cup 2024
KPU Malinau: Bakal Paslon Pilkada 2024 Harus Sesuaikan Visi-Misi dengan RPJPD
Pemda Malinau Dukung Penuh Survei Penilaian Integritas KPK 2024

Berita Terkait

Kamis, 5 September 2024 - 23:51 WITA

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 15:33 WITA

Malinau Raih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024, Bukti Komitmen Perlindungan Kesehatan Masyarakat

Minggu, 28 Juli 2024 - 20:02 WITA

Penyerahan Bantuan di RT XI Desa Tanjung Lapang: Program RT Bersih Bawa Manfaat Besar bagi Warga

Minggu, 21 Juli 2024 - 15:32 WITA

Wempi dan Jakaria Terima Surat Keputusan dari Partai Demokrat untuk Pilkada Malinau 2024

Sabtu, 20 Juli 2024 - 00:46 WITA

Sekda Malinau Dr. Ernes Silvanus Resmi Menutup Turnamen Sepak Bola Bupati Malinau Cup 2024

Berita Terbaru