Usai Ikuti Debat Publik, WIRA Akan Gelar Kampanye di Kecamatan Malinau Kota

- Jurnalis

Rabu, 18 November 2020 - 19:35 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WIRAnews.com, MALINAU – Agenda dan jadwal pasangan calon (Paslon) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Malinau, Wempi W Mawa-Jakaria (WIRA) telah tersusun rapi, dan tinggal dilaksanakan. Setelah ikut dalam kegiatan debat kandidat (Debat publik) yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Malinau, pada 21 November mendatang maka sudah ada jadwal selanjutnya menanti.

Telah terjadwal rapi, kampanye paslon WIRA akan melaksanakan kampanye di Kecamatan Malinau Kota, usai Debat Kandidat yang nantinya akan disiarkan oleh stasiun televisi Kompas TV. Tidak secara sporadis mengumpulkan massa pendukubg dikala kampanye nanti, Wempi W Mawa menyebutkan, hanya meminya pemilik suara untuk hadir di kegiatan kampanye itu.

Baca Juga :  KPU Malinau: Bakal Paslon Pilkada 2024 Harus Sesuaikan Visi-Misi dengan RPJPD

Hal ini ditetapkan oleh ia dan tim kampanye WIRA, karena disebutkan Wempi, sesuai dengan aturan dan protokol kesehatan Covid-19 yang membatasi pelaksanaan kampanye di tengah pandemi ini. Kita akan ikuti protokol kesehatan yang telah ditentukan.

Untuk itu, kami meminta agar para pemilih dan pemegang suara yang hadir pada kampanye kami di Desa Pelita Kanaan, tandasnya Agenda kampanye usai debat nanti, khusus kita akan menyambangi masyarakat di Kecamatan Malinau Kota. Tapi, kami memohon agar yang hadir itu pemilik suara saja, imbuhnya. Dipertemuan tersebut pula, bukan hanya Wempi saja yang akan berkampanye.

Baca Juga :  Bupati Wempi ikuti vicon bersama Presiden Joko Widodo.

Tapi, mantan Ketua DPRD Malinau juga mengajak Calon Wakil Bupati (Cawabup), Jakaria. Saya dan Pak Wabup akan bertemu dan bertatapan muka dengan masyarakat Malinau Kota. Dan saya mohon, nantinya kita semua menerapkan protokol kesehatan, tegasnya. Tentunya, pertemuan tersebut pula untuk meyakinkan kepada masyarakat agar tidak ragu dan bimbang untuk memilih pasangan WIRA, pada 9 Desember di TPS masing-masing, pintanya.(ant/sk).

Berita Terkait

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3
Malinau Raih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024, Bukti Komitmen Perlindungan Kesehatan Masyarakat
Penyerahan Bantuan di RT XI Desa Tanjung Lapang: Program RT Bersih Bawa Manfaat Besar bagi Warga
Wempi dan Jakaria Terima Surat Keputusan dari Partai Demokrat untuk Pilkada Malinau 2024
Keterlambatan Penyerahan Hadiah Dana Pembinaan Christmas Cup XXIV 2023, Panitia Sampaikan Permintaan Maaf
Sekda Malinau Dr. Ernes Silvanus Resmi Menutup Turnamen Sepak Bola Bupati Malinau Cup 2024
KPU Malinau: Bakal Paslon Pilkada 2024 Harus Sesuaikan Visi-Misi dengan RPJPD
Pemda Malinau Dukung Penuh Survei Penilaian Integritas KPK 2024
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 5 September 2024 - 23:51 WITA

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 15:33 WITA

Malinau Raih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024, Bukti Komitmen Perlindungan Kesehatan Masyarakat

Minggu, 28 Juli 2024 - 20:02 WITA

Penyerahan Bantuan di RT XI Desa Tanjung Lapang: Program RT Bersih Bawa Manfaat Besar bagi Warga

Minggu, 21 Juli 2024 - 15:32 WITA

Wempi dan Jakaria Terima Surat Keputusan dari Partai Demokrat untuk Pilkada Malinau 2024

Sabtu, 20 Juli 2024 - 00:46 WITA

Sekda Malinau Dr. Ernes Silvanus Resmi Menutup Turnamen Sepak Bola Bupati Malinau Cup 2024

Berita Terbaru