WIRA Harap Masyarakat Malinau Dukung Visi dan Misi yang Masuk Akal untuk Dijalankan

- Jurnalis

Minggu, 29 November 2020 - 18:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Kami meyakini bahwa kami dapat mempertanggungjawabkan dan menjalankan visi misi ini dihadapan masyarakat dan Tuhan YME, WIRAnews.com, MALINAU – Perang program dan adu gagasan, menjadi hal wajar dalam dunia perpolitikan. Terkhusus, pada proses Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada). Visi dan misi selalu dibentuk dan dirumuskan, saat pasangan calon (Paslon) akan bertempur di medan politik, untuk menjaring dukungan dan suara sebanyak-banyaknya.

Namun, ada visi misi dan program yang masuk akal, dan ada yang tidak. Terlebih, diketahui saat ini periode yang akan dijalankan oleh paslon terpilih cukup singkat. Hanya 3 tahun 8 bulan saja, kepala daerah terpilih akan menjalankan masa baktinya. Begitupula, pilkada di Kabupaten Malinau. Untuk itu, masyarakat tidak boleh salah memilih pemimpin. Agar, dalam menjalankan program tersebut dapat secara maksimal dan optimal sesuai dengan program dan visi misi, yang masuk akal.

Baca Juga :  Pjs. Bupati Malinau Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Malinau Utara

Demikian disampaikan Paslon Bupati nomor urut 3, Wempi W Mawa saat menyampaikan orasinya dihadapan para pendukungnya, dimasa kampanye baru-baru ini. Sangat disayangkan, ditegaskan oleh pria yang berpasangan dengan Calon Wakil Bupati (Wabup) , Jakaria ini, apabila pilihan yang diputuskan oleh masyarakat tidak tepat. Bapak, ibu, saudara/i bisa menilai visi dan misi yang masuk akal. Sebab, kepemimpinan ini hanya berlangsung selama 3,8 tahun saja.

Baca Juga :  Gelar Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-XX Tingkat Kabupaten Malinau Dibuka Resmi oleh Wakil Bupati Jakaria

Ya waktu yang cukup singkat, ujarnya. Bahkan, Wempi menegaskan, masyarakat Malinau dengan leluasa dapat memilih calon pilihannya yang dianggap tepat dalam Pilkada Malinau nanti. Kalau memang meyakini visi dan misi dari paslon lain lebih masuk akal, boleh saudara/i memilih paslon lain, tuturnya. Tapi, kami meyakini bahwa kami dapat mempertanggungjawabkan dan menjalankan visi misi ini dihadapan masyarakat dan Tuhan YME, tegasnya.(ant/sk).

Berita Terkait

Malinau Meriah Rayakan HUT Ke-25, Ditutup Resmi oleh Pjs Bupati Pollymaart Sijabat
Pjs. Bupati Malinau Hadiri Sidang Paripurna Istimewa dan Pelantikan Pimpinan DPRD Kabupaten Malinau
Pjs Bupati Malinau: Penanganan Sampah Adalah Tanggung Jawab Bersama
Pemkab Malinau Gelar Job Fair 2024: Fasilitasi Pencari Kerja dan Tingkatkan SDM
Pjs Bupati Malinau Serahkan Bantuan Kursi Roda dan Apresiasi Prestasi Pelajar di HUT Malinau ke-25
Meriah Hari Kedua HUT Kabupaten Malinau ke-25 di Padan Liu Burung
Lomba Fashion Show Batik Malinau Semarakkan HUT Ke-25 Kabupaten Malinau
Perayaan HUT Kabupaten Malinau ke-25 Resmi Dibuka, Rayakan Keberagaman dan Persatuan

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 08:19 WITA

Malinau Meriah Rayakan HUT Ke-25, Ditutup Resmi oleh Pjs Bupati Pollymaart Sijabat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 18:15 WITA

Pjs. Bupati Malinau Hadiri Sidang Paripurna Istimewa dan Pelantikan Pimpinan DPRD Kabupaten Malinau

Jumat, 25 Oktober 2024 - 20:11 WITA

Pjs Bupati Malinau: Penanganan Sampah Adalah Tanggung Jawab Bersama

Jumat, 25 Oktober 2024 - 15:06 WITA

Pemkab Malinau Gelar Job Fair 2024: Fasilitasi Pencari Kerja dan Tingkatkan SDM

Jumat, 25 Oktober 2024 - 10:02 WITA

Pjs Bupati Malinau Serahkan Bantuan Kursi Roda dan Apresiasi Prestasi Pelajar di HUT Malinau ke-25

Berita Terbaru