Disetujui dan Ditetapkan, APBD Malinau 2024 Capai Rp. 3,189 Triliun

- Jurnalis

Selasa, 2 Januari 2024 - 22:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Malinau Wempi W Mawa, S.E., M.H. mengucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi kepada seluruh dewan yang terhormat atas kerjasama dan komitmen yang kuat sehingga dapat menetapkan APBD Kabupaten Malinau Tahun Anggaran 2024 sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan.
“Saya percaya keberhasilan kita ini di dapatkan atas semangat membangun kita yang tinggi untuk suksesnya pembangunan di Bumi Intimung yang kita cintai,” ujar Bupati Malinau Wempi dalam Sidang Paripurna DPRD Malinau tentang Persetujuan dan Penetapan DPRD terhadap RAPBD Tahun Anggaran 2024 menjadi Perda APBD Kabupaten Malinau, yang dilaksanakan di ruang Rapat Paripurna DPRD Malinau, pada Kamis (28/12)
Wempi berharap agar sinergi dan kerja keras pemkab bersama dengan dewan yang terhormat dapat terus ditingkatkan di masa-masa mendatang.
Dalam rapat Paripurna tersebut ditetapkan dan disetujui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Malinau tahun 2024 mencapai Rp. 3,189 triliun.
Sementara itu, Ketua DPRD Malinau Ping Ding menjelaskan bahwa rapat ini merupakan tahap akhir dari seluruh rangkaian pembahasan Raperda tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2024.
“Dewan berharap agar apa yang telah disepakati dan ditetapkan bersama dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya untuk pelaksanaan pembangunan yang lebih baik demi kesejahteraan masyarakat Kabupaten Malinau,” tuturnya.
Baca Juga :  Bupati Malinau Pimpin Apel Gabungan Korpri

Berita Terkait

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3
Bupati Malinau Wempi W Mawa Hadiri Upacara Penutupan Pendidikan, Pelantikan, dan Pengambilan Sumpah Bintara Polri Gelombang I Tahun Anggaran 2024
Dr. Bustan Hadiri Gerakan Peduli Sampah Pesisir di Pantai Amal
Ketua TP PKK Kabupaten Malinau, Ny. Maylenty Wempi, SE, Laksanakan Kunjungan Kerja ke Kecamatan Malinau Barat
Pj Wali Kota Tarakan Pastikan Program Penanganan Stunting Berjalan Lancar
Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra Kabupaten Malinau Ucapkan Terima Kasih atas Partisipasi dalam FGD Penyusunan RPJMD 2025-2029
Pemerintah Kota Tarakan Serahkan Motor dan Gerobak untuk Pengelolaan Sampah
Pemkab Gelar LCCM, Diikuti 13 Sekolah SMP Se-Kabupaten Malinau

Berita Terkait

Kamis, 5 September 2024 - 23:51 WITA

Desa Malinau Kota Wakili Kalimantan Utara di Ajang Desa Teladan PKAD 2024 Regional 3

Kamis, 11 Juli 2024 - 16:14 WITA

Bupati Malinau Wempi W Mawa Hadiri Upacara Penutupan Pendidikan, Pelantikan, dan Pengambilan Sumpah Bintara Polri Gelombang I Tahun Anggaran 2024

Selasa, 9 Juli 2024 - 14:33 WITA

Dr. Bustan Hadiri Gerakan Peduli Sampah Pesisir di Pantai Amal

Jumat, 5 Juli 2024 - 19:13 WITA

Ketua TP PKK Kabupaten Malinau, Ny. Maylenty Wempi, SE, Laksanakan Kunjungan Kerja ke Kecamatan Malinau Barat

Jumat, 28 Juni 2024 - 22:44 WITA

Pj Wali Kota Tarakan Pastikan Program Penanganan Stunting Berjalan Lancar

Berita Terbaru